Jumat, 08 Oktober 2010

Pemrograman Berorientasi Objek / JAVA

SOAL

1. Sebutkan komponen-komponen JDK
2. Apa yang dimaksud dengan token dan identifier
3.Sebutkan kegunaan dari operator, separator, keyword break dan continue
4. Buatlah program yang menampilkan :
...Belajar Java memang mudah jika dilakukan dengan tekun
5. Berikan contoh program menggunakan keyword break dan continue

Jawab

1.komponennya antara lain:
compiler(javac), interpreter(java) disebut juga java virtual machine atau java runtime environment, applet viewer(appletviewer), debugger(jdb), java class library(jcl), header dan stub generator(javah), dan yang paling penting yaitu java documentation(javadoc).


2.- Token : adalah elemen terkecil di program yang masih memiliki arti. Ada 5 token dalam bahasa Java yaitu identifier, keyword, literal dan tipe data, operator, serta separator.
* Identifier : token yang merepresentasikan nama sesuatu. (variabel, atau konstanta, atau method, atau kelas, atau package, atau interface).


3. - Operator : Operator melakukan komputasi terhadap satu/dua objek data.
- Separator : Separator menginformasikan ke compiler java mengenai adanya kelompok kode program.
- Break : untuk keluar dari kendali percabangan switch, dan untuk keluar dari kendali perulangan.
- Continue : Penggunaan keyword ini untuk segera lompat ke perulangan berikutnya.


4. - Program Belajar Java:::
.contoh program mencetak "belajar java memang mudah jika dilakukan dengan tekun"
public class belajar
{
public static void main(String arg[])
{
System.out.println("belajar java memang mudah jika dilakukan dengan tekun");
}
}



5.contoh program break dan kontinu
#program break
public class break1
{
public static void main (String args[])
{
int z;
z = 12;
switch (z)
{
case 1:
System.out.println("nilai z adalah 1");
break;
case 2:
System.out.println("nilai z adalah 12");
break;
default:
System.out.println("Tidak ada yang benar");
}
System.out.println("Terima kasih");
}
}

#program kontinu

public class ulang2

{

public static void main(String[]args)

{

for(int i=1;i<=10;i++)

{

System.out.println(i);

}

}

}

3 komentar:

  1. pembahasan java yg menarik Yukk ditunggu kunjungan baliknya yaa.. Ikutan Kontes Humor makasiiih

    BalasHapus
  2. buat refrensi bro ...


    dengerin juga bro :
    www.reverbnation.com/social99

    BalasHapus
  3. Prediksi togel hongÄ·ong dan togel singapore Akurat 100% dan Arti Tafsir Mimpi

    https://www.klik4d.site/prediksi-togel-akurat-sgp-tanggal-24-oktober-2019/

    https://www.klik4d.site/prediksi-togel-akurat-hk-tanggal-21-september-2019/

    https://www.klik4d.site/kumpulan-makna-mimpi-telinga-dalam-togel/

    INFO Pendaftaran Togel : http://159.89.197.59/register/
    INFO Prediksi Togel : https://www.klik4d.site

    Agen Togel BOLAVITA
    BONUS POTONGAN GAMES TOGEL ONLINE

    PERMAINAN TOGEL KLIK4D :
    2D = 29,25%
    3D = 59,25%
    4D = 66%

    PERMAINAN TOGEL Isin4D :
    2D = 30%
    3D = 59%
    4D = 66%

    Boss Juga Bisa Kirim Via :
    Telegram : +62812-2222-995
    Wechat : Bolavita
    WA : +62812-2222-995
    Line : cs_bolavita

    BalasHapus